Jumat, 29 Juni 2012

Macam-macam CMS untuk Pembuatan Website


Membuat website selain menggunakan bahasa pemograman PHP atau MSQL. Pada masa-masa awal pembuatan website menggunkan kode HTML seiring perkembangan teknologi pembuatan website yang sekarang lagi popular menggunakan Java, kita juga bisa menggunakan menggunakan CMS (content management system) dalam mebuat website. Kelebihan CMS karena telah didukung oleh PHP dan HTMl.

Ada bayak CMS yang dapat kita gunakan dalam membuat website, sekarang kembali ke anda masing-masing CMS yang mana yang akan anda gunakan dalam membuat website. Ada banyak CMS yang beredar sekarang ini mulai dari yang gratisan (open source) sampai yang berbayar (Commercial). User Friendly, mungkin kata itulah yang dapat digunakan untuk mewakili mereka yang ingin membuat website dengan mudah, dimana langkah-langkahnya dapat dikerjakan dengan mudah.
Berikut beberapa CMS yang sangat popular dan sudah terjamin dalam pembuatan website.

WordPress


Joomla


Drupal


SilverStripe


Cushy CMS


Frog CMS


MODx


TYPOlight


dotCMS


Expression Engine


Radiant CMS


concrete5


Learn to build your own CMS with PHP

Tidak ada komentar:

Posting Komentar